Danrem 132/Tdl Sambut Tim Dalproggar TNI-AD Tahap II TA. 2024 di Bandara Mutiara SIS Al-Jufry Palu

- Redaksi

Senin, 25 November 2024 - 13:19 WIB

4035 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nasional detik.com, Palu,– Danrem 132/Tadulako, Brigjen TNI Deni Gunawan, S.E., menyambut kedatangan Tim Pengendalian Program dan Anggaran (Dalproggar) TNI-AD Tahap II TA. 2024. Tim yang tiba dengan penerbangan Garuda Indonesia GA-622 dari Jakarta ini melakukan kunjungan kerja ke wilayah Korem 132/Tdl, Senin, (25/11/2024).

Tim Dalproggar TNI-AD Tahap II TA. 2024 dipimpin oleh Brigjen TNI Tato Hadiyan, S.I.P. (Waasrena Kasad Bidang Ren) didampingi oleh Brigjen TNI Adri Koesdiyanto (Pa Sahli Kasad Tk. II Bidwas Afrika-Timteng), Letkol Czi Alfian Rahcmad (Padya-2/Renproggar BM Spaban-2 Renproggar), Letkol Czi Farid Irawan (Kabagren Sdirbinrenproggar Pusziad), Kapten Inf Alimuddin (Kaurmin BLU Spaban V/Lakgar Srenaad), dan Mualipin, S.A.P. (PNS/Turmin Data Dalproggar BM/BK Spaban-IV Dalprog).

Baca Juga :  KPU Tulungagung Gelar Media Gathering untuk Sosialisasi Tahapan Pilkada 2024

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kunjungan kerja ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program dan anggaran di wilayah Korem 132/Tdl berjalan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Selain itu, kunjungan ini juga memberikan arahan strategis untuk meningkatkan optimalisasi pelaksanaan tugas di jajaran TNI-AD.

Brigjen TNI Deni Gunawan menyampaikan, pentingnya koordinasi yang solid antara satuan serta akuntabilitas dalam pengelolaan sumber daya yang ada. “Kegiatan ini mencerminkan komitmen TNI-AD untuk terus meningkatkan efektivitas dan akuntabilitas demi tercapainya tujuan strategis organisasi,” ujar Danrem.

Baca Juga :  Giatkan Pengaturan Jam Padat Pagi Polsek Payung Melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas.

Kegiatan ini diharapkan dapat mendukung optimalisasi pengelolaan program dan anggaran di wilayah Korem 132/Tdl guna mendukung tugas pokok TNI-AD.

 

Kegiatan tersebut dihadiri Kasrem 132/Tdl Kolonel Inf Antonius Totok Chrishardjoko, S.I.P., Kolonel Czi Ferry Kriswardana, S.Sos., M.Tr.Han(Kasiren),Kolonel Inf Rivan Rambudito Rivai (Dandim 1306/KP),dan Letkol Ckm dr. Marles Edy Wanto Haloho, M.Kes. (Karumkit Tk. III dr. Sindhu Trisno).

 

Red

Sumber Berita : Penrem 132/Tdl

Berita Terkait

Presiden Prabowo Buka Apel Kasatwil Polri 2024, Kapolres Simalungun Turut Hadir di Akpol Semarang
Habib Hanif Al Atos: Pilkada Telah Selesai, Mari Jaga Persatuan dan Kesatuan
Koramil 02 Dan Polsek Benda Gelar Kegiatan Donor Darah
Satgas Mobile Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Lumpuhkan 2 OPM di Distrik Sinak
Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?
Dandim 1307/Poso Letkol Arm Edi Yulian Budiargo Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Dapur Sehat di Desa Toliba
Bakti Sosial Bentuk Kepedulian Satgas Yonif 131/BRS Untuk Masyarakat Papua
Warga Aisa Sambut Gembira Fogging Bersama Habema

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 16:30 WIB

Presiden Prabowo Buka Apel Kasatwil Polri 2024, Kapolres Simalungun Turut Hadir di Akpol Semarang

Rabu, 11 Desember 2024 - 13:10 WIB

Koramil 02 Dan Polsek Benda Gelar Kegiatan Donor Darah

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:59 WIB

Satgas Mobile Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Lumpuhkan 2 OPM di Distrik Sinak

Rabu, 11 Desember 2024 - 03:24 WIB

Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:22 WIB

Dandim 1307/Poso Letkol Arm Edi Yulian Budiargo Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Dapur Sehat di Desa Toliba

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:07 WIB

Bakti Sosial Bentuk Kepedulian Satgas Yonif 131/BRS Untuk Masyarakat Papua

Selasa, 10 Desember 2024 - 00:45 WIB

Warga Aisa Sambut Gembira Fogging Bersama Habema

Senin, 9 Desember 2024 - 12:03 WIB

POLDA KEPRI TERIMA ANUGERAH KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK TAHUN 2024

Berita Terbaru