Ditjen AHU Kemenkumham Bekerjasama Kanwil Sumut Gelar Rakor Rancangan Perubahan Permenkumham Nomor 17 Tahun 2018

- Redaksi

Kamis, 4 Juli 2024 - 13:35 WIB

4090 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum (AHU) Kementerian Hukum dan HAM bekerjasama dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara menyelenggarakan kegiatan Rapat Koordinasi terkait Rancangan Perubahan Permenkumham Nomor 17 Tahun 2018 tentang Pendaftaran Persekutuan Komanditer, Firma dan Persekutuan Perdata , di Aula Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara , Kamis (04/7).

Kegiatan Rapat koordinasi dilaksanakan dalam rangka Peningkatan Pelayanan Publik terkait dengan Persekutuan Komanditer, Firma dan Persekutuan Perdata guna serta menghimpun masukan terkait Penyusunan Rancangan Perubahan Permenkumham Nomor 17 Tahun 2018 tentang Pendaftaran Persekutuan Komanditer, Firma dan Persekutuan Perdata

Baca Juga :  Pemkab Labuhan Batu Pimpin Apel Gabungan Tanggulangi Bencana

Dalam Rapat Koordinasi tersebut, hadir Tim dari Direktorat Jenderal AHU yang diwakili oleh analis hukum pertama, Rizka Iswara selaku narasumber dengan memberikan pemaparan terkait Pendaftaran Pendirian, Perubahan dan Pembubaran Persekutuan Komanditer, Persekutuan Firma dan Persekutuan Perdata serta beberapa partisipan yang berasal dari Notaris Sumatera Utara dan Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara untuk ikut berpartisipasi memberikan masukan terkait Penyusunan Rancangan Perubahan Permenkumham Nomor 17 Tahun 2018 tentang Pendaftaran Persekutuan Komanditer, Firma dan Persekutuan Perdata

Diharapkan Kegiatan ini dapat menghasilkan masukan dan rekomendasi yang bermanfaat guna Penyusunan Rancangan Perubahan Permenkumham Nomor 17 Tahun 2018 tentang Pendaftaran Persekutuan Komanditer, Firma dan Persekutuan Perdata serta menghasilkan terobosan baru dalam meningkatkan Kualitas Pelayanan publik terkait dengan Persekutuan Komanditer, Firma dan Persekutuan Perdata .(AVID/r)

Berita Terkait

Kunjungi Desa Terisolir Selat Beting, Tim Wasev TMMD 120 Menerima Ribuan Ucapan “Terimakasih Bapak Kasad”
Kunjungi Bumi Ika Bina En Pabolo,Tim Wasev TMMD 120 Kodim 0209/LB Disambut Hangat Forkopimda Kab Labuhan Batu
Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P : Melalui TMMD Ketahanan Wilayah Akan Kuat
Jalan Ditingkatkan, Impian dan Doa Warga Desa Selat Beting Terkabul Berkat TMMD 120
TMMD 120, Ciptakan Kehidupan Baru dan Kebahagian Warga Desa Selat Beting
Sebotol Air Mineral, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro Tingkatkan Binter dan Silaturahmi Dengan Warga Desa Selat Beting
Menyusuri Jalan TMMD 1.550 Meter di Selat Beting, Dansatgas Bersama Anggota Bagaikan Berjalan Diaspal
Hari Libur Dansatgas Mengecek Pekerjaan Fisik Program TMMD 120 Selat Beting, Ini Hasilnya

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 16:30 WIB

Presiden Prabowo Buka Apel Kasatwil Polri 2024, Kapolres Simalungun Turut Hadir di Akpol Semarang

Rabu, 11 Desember 2024 - 13:10 WIB

Koramil 02 Dan Polsek Benda Gelar Kegiatan Donor Darah

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:59 WIB

Satgas Mobile Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Lumpuhkan 2 OPM di Distrik Sinak

Rabu, 11 Desember 2024 - 03:24 WIB

Uji Coba Makan Sehat Bergizi, Pangdam I/BB Tanya Siswa SD : Enak Gak Makanannya ?

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:22 WIB

Dandim 1307/Poso Letkol Arm Edi Yulian Budiargo Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Dapur Sehat di Desa Toliba

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:07 WIB

Bakti Sosial Bentuk Kepedulian Satgas Yonif 131/BRS Untuk Masyarakat Papua

Selasa, 10 Desember 2024 - 00:45 WIB

Warga Aisa Sambut Gembira Fogging Bersama Habema

Senin, 9 Desember 2024 - 12:03 WIB

POLDA KEPRI TERIMA ANUGERAH KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK TAHUN 2024

Berita Terbaru