Pemerintah Kabupaten Asahan Sambut Jamaah Haji Kabupaten Asahan Kloter 3

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Jumat, 7 Juli 2023 - 15:05 WIB

40155 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Asahan Sumut-Nasionaldetik,com.

 

Dua ratus delapan puluh dua Jamaah Haji Kabupaten Asahan telah kembali, usai melaksanakan Rukun Islam yang ke- 5 di Tanah Suci Makkah, Jum’at (07/07/2023). Kepulangan Jamaah Haji Kloter 3 ini disambut hangat oleh Pemerintah Kabupaten Asahan di Gedung Tahfidz Masjid Agung H. Achmad Bakrie Kisaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Pada penyambutan tersebut Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Asahan H. Saripuddin Daulay, S.Ag, M.Pd melaporkan, bahwa 282 Jamaah Haji Kabupaten Asahan yang berada pada kloter 3 sampai dengan selamat pada siang hari ini. “Alhamdulillah, 282 orang jamaah Haji Klauter 3 yang terdiri dari 120 jamaah laki-laki dan 162 jamaah perempuan sampai dengan selamat di Kabupaten Asahan. Semoga seluruh Jamaah Haji Kabupaten Asahan yang pulang pada hari ini menjadi haji yang mabrur”, tutupnya.

Baca Juga :  CANDA GURAU SATGAS TMMD 117 KODIM 1411/BULUKUMBA MELEPAS LELAH SAAT BERISTIRAHAT

 

Sementara, Bupati Asahan yang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. John Hardi Nasution, M. Si mengatakan, atas nama Pemerintah Kabupaten Asahan, mengucapkan selamat datang kembali para dhuyufurrahman di Kabupaten Asahan. “Kita patut bersyukur bahwa Jemaah Haji Asal Kabupaten Asahan dalam keadaan sehat walafiat selama di Tanah Suci dan sesampainya kembali ke Kabupaten Asahan”, ucapnya.

Baca Juga :  Viral!!!Penambang Pasir Dengan Mesin Penyedot di Desa Hadiwarno Pacitan

 

“Selamat berkumpul kembali dengan keluarga dan sanak famili. Besar harapan kami, semoga para saudara memperoleh Haji yang mabrur dan mabruroh serta dapat menjadi panutan dan contoh teladan yang baik bagi masyarakat sekitar, khususnya keluarga masing-masing, sehingga dapat memberikan warna untuk Mewujudkan Asahan Sejahtera yang Religius dan Berkarakter”, tandasnya.

 

Terlihat hadir mewakili Dandim 0208/Asahan, mewakili Danlanal TBA, mewakili Kapolres Asahan, Para Asisten, OPD, Camat, TP PKK Kabupaten Asahan ikut hadir dalam penyambutan Jamaah Haji Kabupaten Asahan Kloter 3

 

( Nur kennan Tarigan)

Berita Terkait

Kapolres Tulungagung Pimpin Sertijab Kabag SDM, Kabag Ops, dan Lima Kapolsek
Sepekan TMMD 120 Selat Beting,Peningkatan Jalan Desa Capai 6 %
Mewujudkan Hidup Sehat dan Bahagia, Satgas TMMD 120 Selat Beting Ajak Kaum Ibu Ikut Program KB
SEMANGAT DAPATKAN NILAI PARIPURNA DALAM BRIEFING AKREDITASI KLINIK PRATAMA
Program Curhat Kamtibmas, Langkah Strategis Polres Nganjuk Tampung Aspirasi Warga
Penjabat Kepala Daerah Maju Pilkada, Haramkah ?
Kunjungan Kerja Kapolres Pacitan dan Ketua Bhayangkari ke Polsek Tulakan
SatRes Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat Musnahkan 49,8Kg Narkotika

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 13:43 WIB

Sepekan TMMD 120 Selat Beting,Peningkatan Jalan Desa Capai 6 %

Kamis, 16 Mei 2024 - 13:36 WIB

Mewujudkan Hidup Sehat dan Bahagia, Satgas TMMD 120 Selat Beting Ajak Kaum Ibu Ikut Program KB

Kamis, 16 Mei 2024 - 12:56 WIB

SEMANGAT DAPATKAN NILAI PARIPURNA DALAM BRIEFING AKREDITASI KLINIK PRATAMA

Kamis, 16 Mei 2024 - 12:53 WIB

Program Curhat Kamtibmas, Langkah Strategis Polres Nganjuk Tampung Aspirasi Warga

Kamis, 16 Mei 2024 - 09:21 WIB

Penjabat Kepala Daerah Maju Pilkada, Haramkah ?

Kamis, 16 Mei 2024 - 08:47 WIB

Kunjungan Kerja Kapolres Pacitan dan Ketua Bhayangkari ke Polsek Tulakan

Kamis, 16 Mei 2024 - 05:49 WIB

SatRes Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat Musnahkan 49,8Kg Narkotika

Rabu, 15 Mei 2024 - 17:05 WIB

Kapolda Sumut Semangati Anggota Polres Tapsel : “Siapa Pemberani Dengan Keberhasilan Tugas Luar Biasa Akan Saya Catat Sebagai Prioritas!”

Berita Terbaru

DAERAH

Ponpes Berkewajiban Menjaga Persatuan dan Keamanan NKRI

Jumat, 17 Mei 2024 - 06:46 WIB