Kapolres Nganjuk Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Kapolsek Loceret

- Redaksi

Minggu, 4 Februari 2024 - 13:03 WIB

40107 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nganjuk,Jatim,Nasionaldetik.com– Kapolres Nganjuk, AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., memimpin langsung upacara serah terima jabatan (Sertijab) Kapolsek Loceret, upacara Sertijab dilaksanakan di lapangan apel Polres Nganjuk, Sabtu (03/02/2024).

Pergantian tampuk pimpinan Polsek Loceret dilaksanakan dari Kompol Pariman yang memasuki purna tugas, kepada Iptu Triyono yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Unit Satuan Intel di Polsek Rejoso.

Dalam amanatnya, Kapolres mengatakan pergantian pejabat di lingkungan Polres Nganjuk merupakan langkah yang perlu dilakukan untuk meningkatkan kinerja dan efektivitas tugas kepolisian di wilayah hukumnya.

“Kompol Pariman telah memberikan kontribusi positif dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kami berterima kasih atas dedikasinya selama ini,” ujar Kapolres.

Kapolres juga menyampaikan harapannya terhadap Iptu Triyono yang akan mengemban tugas sebagai Kapolsek Loceret yang baru. Iptu Triyono akan mampu memimpin dan menjaga sinergisitas antara kepolisian dengan masyarakat. Serta melanjutkan upaya-upaya positif yang telah dilakukan oleh pendahulunya.

Ditemui setelah upacara Sertijab, Kompol Pariman mengungkapkan rasa syukur atas kesempatan yang diberikan selama menjabat sebagai Kapolsek Loceret. Ia mengucapkan terima kasih kepada pimpinan, seluruh anggota Polsek Loceret dan masyarakat yang telah mendukung pelaksanaan tugasnya.

“Dalam setiap tindakan, saya selalu berusaha untuk memberikan yang terbaik demi keamanan dan kenyamanan masyarakat. Terima kasih kepada semua pihak yang telah bersinergi dengan Polsek Loceret selama ini,” kata Kompol Pariman. (***)

Baca Juga :  Kapolres Majalengka pimpin apel latpra OPS,pekat Lodaya jelang Natal dan Tahun baru 2025

Penulis : Ach

Editor : Yuan

Berita Terkait

Menjelang Natal dan Tahun Baru,Sat samapta Polres Majalengka Laksanakan Oprasi pekat.
Polsek Rajagaluh,menerapkan pembinaan Terhadap juru parkir liar
Tasyakuran dan penyerahan sarana air bersih umum komunal di Desa Sepat Masaran oleh Dandim Sragen 
Bhabhinkamtibmas berikan motivasi dan dukungan,dalam program ketahanan pangan kepada Masyarakat Cikidang
Sat Samapta polres Majalengka,Ops pekat pasca pilkada.
Polsek Jatiwangi patroli ke sektor,Industri antisipasi gangguan Kamtibmas.
Firma Hukum Astra Nawasena Law Adakan Rakor Perdana
Jumat Curhat Kapolres Kendal dengan Ibu-Ibu PKK Kelurahan Kebondalem

Berita Terkait

Sabtu, 14 Desember 2024 - 11:21 WIB

Polsek Rajagaluh,menerapkan pembinaan Terhadap juru parkir liar

Jumat, 13 Desember 2024 - 14:42 WIB

Tasyakuran dan penyerahan sarana air bersih umum komunal di Desa Sepat Masaran oleh Dandim Sragen 

Jumat, 13 Desember 2024 - 14:34 WIB

Bhabhinkamtibmas berikan motivasi dan dukungan,dalam program ketahanan pangan kepada Masyarakat Cikidang

Jumat, 13 Desember 2024 - 14:28 WIB

Sat Samapta polres Majalengka,Ops pekat pasca pilkada.

Jumat, 13 Desember 2024 - 14:22 WIB

Polsek Jatiwangi patroli ke sektor,Industri antisipasi gangguan Kamtibmas.

Jumat, 13 Desember 2024 - 13:18 WIB

Firma Hukum Astra Nawasena Law Adakan Rakor Perdana

Jumat, 13 Desember 2024 - 11:40 WIB

Jumat Curhat Kapolres Kendal dengan Ibu-Ibu PKK Kelurahan Kebondalem

Jumat, 13 Desember 2024 - 10:22 WIB

ADAKAN SOSIALISASI 4 PILAR BPP KECAMATAN KARE KABUPATEN MADIUN

Berita Terbaru

BREBES

LBH JMM Edukasi Bahaya Judi Online

Sabtu, 14 Des 2024 - 11:59 WIB