Tes SKD CPNS Tahun 2024 Resmi Dimulai, Kakanwil Kemenkumham Sumut : Saya Pastikan Tidak Ada Dipungut Biaya Dari Seluruh Tahapan

Redaksi Medan

- Redaksi

Senin, 21 Oktober 2024 - 09:46 WIB

4097 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan – Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) pada pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kemenkumham Tahun Anggaran 2024 pada wilayah Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara resmi dibuka langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Agung Krisna, bertempat di BBPPMPV BBL (Balai Besar Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi Bidang Bangunan dan Listrik) Medan. (19/10/24)

Dalam arahannya bagi peserta SKD sesi pertama hari ini, Agung menyampaikan agar mengikuti kegiatan dengan baik, tenang, dan tidak usah tegang.

“Tidak ada yang bisa menjamin kelulusan saudara-saudara semua kecuali diri anda sendiri. Seleksi CPNS kemenkumham tahun 2024, saya pastikan tidak ada dipungut biaya dari seluruh tahapan, apalagi biaya yang bisa menjanjikan kelulusan.” tegas Agung.

Agung juga mengingatkan bahwa yang membuat lulus adalah diri teman-teman sekalian, bukan panitia, bukan orang lain, karena anda sendiri lah yang mengikuti tesnya, anda memasukkan password sendiri, kerjakan sendiri dan hasilnya pun anda lihat sendiri.

“Hadapi tes ini dengan baik, semoga Tuhan Yang Maha Kuasa meridhoi kita semua, sehingga kita semua bisa menunjukkan hasil yang terbaik sehingga dapat lolos ke tahap berikutnya.” tutup Agung.

Baca Juga :  Kakanwil Menginisiasi Pengobatan Gratis Untuk Warga Binaan di Lapas Tanjung Balai Oeh Dr's Coffie Foundation

Pada Kanwil Sumut sendiri, pelaksanaan tes SKD CPNS ini berlangsung selama 20 hari mulai dari tanggal 19 Oktober 2024 sampai tanggal 07 November 2024 di BBPPMPV BBL Medan. Di hari ini dijadwalkan 1770 peserta mengikuti ujian, dengan rincian 3 sesi dan setiap sesinya sebanyak 590 orang.

Turut hadir dalam acara pembukaan ini, Kepala Divisi Administrasi Sahata Marlen Situngkir, Kepala Divisi Pemasyarakatan Rudy Fernando Sianturi, perwakilan dari Biro SDM, panitia dari BKN, serta panitia daerah tes SKD.(AVID/rel)

Berita Terkait

Viral..!! Soal Perkara Dosen Bunuh Suami, Menurut Saksi Terdakwa Sering Cek-Cok
Ketua DPD SPSI AGN Sumut Soroti Satpam yang ‘Disandera’ Biaya Perobatan: Disnaker Lemah Lindungi Pekerja
Polsek Pancur Batu Melakukan Pengecekan Terkait Berita Viral Judi Jenis tembak Ikan – Ikan dan Peredaran Narkoba di Beberapa Titik Kecamatan Sibolangit
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polres Pakpak Bharat Dan Jajaran Lakukan Kegiatan Rutin Yang Di Tingkatkan
Pastikan Kesehatan Anggota, Polres Sergai Terjunkan Tim Dokkes Cek Personil Pos Pengamanan
Masih Suasana Idul Fitri 1446 H Hari ke + 4, Personil Polres Pakpak Bharat Bantu Masyarakat Donorkan Darah
Ingatkan Cuaca Extrem Satpolairud Polres Sibolga Himbau Pengunjung Objek Wisata Pantai Pendaratan, Agar Waspada
Satbinmas Polres Tebingtinggi Ajak Pemuda Merga Silima Jaga Kamtibmas Bersama

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:01 WIB

Polsek Dawuan,Lakukan pengamanan Ibadah Paskah Kamis Putih di Gereja Kristen Jemaat Bethesda

Kamis, 17 April 2025 - 23:51 WIB

Jalin sinergi, Kapolres Majalengka sambut kunjungana silaturahmi Ketua BAZNAS

Kamis, 17 April 2025 - 23:41 WIB

Bhabhinkamtibmas Polsek Leuwimunding,Giat Patroli dan Sosialisasi TPPO warga di himbau waspada perdagangan orang

Kamis, 17 April 2025 - 18:49 WIB

Semarakkan Hari Bhakti Pemasyarakatan, Rutan Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah

Kamis, 17 April 2025 - 17:12 WIB

Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan ke – 61, Lapas Perempuan Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah Dan Pemeriksaan Kesehatan

Kamis, 17 April 2025 - 13:56 WIB

Lapas Perempuan Medan Bekerjasama Dengan Puskesmas Helvetia Mencegah Penyakit Dini Warga Binaan Pemasyarakatan

Kamis, 17 April 2025 - 04:18 WIB

Diduga Salahgunakan Izin Tinggal, WNA Asal Tiongkok Diamankan Imigrasi Polonia: Kakanwil Sumut Tegaskan Komitmen Tegakkan Hukum Keimigrasian

Kamis, 17 April 2025 - 02:05 WIB

Kolaborasi Antar-Kementerian, KemenHAM Sumut-Kepri Ikuti Entry Meeting Pemeriksaan Laporan BPK RI

Berita Terbaru