Dilepas Kapolda, Tim Voli Kemala Siger Berlaga di Turnamen Bhayangkari Cup 2024 Jakarta

Edi Supriadi

- Redaksi

Rabu, 4 September 2024 - 00:02 WIB

40135 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung Nasional detik.com – Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika memelepas keberangkatan Tim Bola Voli Kemala Siger yang  mengikuti babak 16 besar Turnamen Voli Bhayangkari Cuk 2024 di Jakarta.

Kapolda Helmy mengatakan, penyisihan 16 besar Turnamen Bola Voli Bhayangkari Cup 2024 di Jakarta ini merupakan pencapaian luar biasa sekaligus hasil dari kerja keras, dedikasi, dan semangat juang tinggi dari seluruh anggota tim serta dukungan dari semua pihak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, tim Bola Voli Kemala Siger telah menunjukkan performa yang mengesankan dan telah mempersiapkan diri dengan baik untuk menghadapi tantangan di babak selanjutnya.

Baca Juga :  Terjadi Gempa Hari Ini! Selasa 2 Januari 2024, Info BMKG Magnitudo 5,2 SR, Ini Lokasinya

“Keberhasilan tim ini tidak hanya mencerminkan kemampuan para pemain, tetapi juga semangat kekeluargaan dan kekompakan yang terjalin di antara kita,” ujarnya, Selasa (3/9/2024).

Lebih lanjut, Kapolda meyakini dengan kemampuan dan determinasi telah ditunjukkan, tim Kemala Siger akan mampu memberikan penampilan terbaiknya di turnamen nanti.

Oleh karenanya, ia mengingatkan,. bahwa setiap pertandingan adalah kesempatan untuk belajar dan berkembang dengan semangat sportivitas, kerja sama, dan dedikasi. Maka pasti dapat meraih hasil yang terbaik.

Baca Juga :  Ketum IWO Indonesia Luncurkan Program Warung Pers Indonesia

“Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukung dan memfasilitasi persiapan tim ini, terutama kepada ibu Ketua Bhayangkari Daerah Lampung serta semua pengurus dan anggota. Dukungan kalian sangat berarti dan menjadi motivasi tambahan bagi tim,” ucapnya.

Helmy pun berharap, tim Bola Voli Kemala Siger sukses meraih hasil terbaik dalam kompetisi ini, serta tetap menjaga kesehatan dan tetap semangat,

“Buktikan bahwa Tim Voly Kemala Siger merupakan tim solid dan berkualitas,” tandasnya.

 

Pewarta : P.Tambunan/red.

Berita Terkait

Program Makan Bergizi Gratis untuk Ibu Menyusui dan Hamil Menjadi Sorotan Publik
Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Tebingtinggi Laksanakan Patroli Rutin
Polres Tebingtinggi Patroli Dini Hari, Sasar Geng Motor dan Balap Liar
“Kodim 0206/Dairi Gelar Upacara 17 April: Momentum Penguatan Nasionalisme dan Profesionalisme Prajurit”
“Kodim 0206/Dairi Tingkatkan Disiplin dan Keamanan Materiil, Gelar Pemeriksaan Rutin Kendaraan Dinas Babinsa”
Babinsa 02/Sidikalang Aktif Kawal Ketahanan Pangan: Monitoring Ketersediaan Pupuk di Sidikalang
TNI Berbaur, Babinsa Kopda Normal Banurea Sapa Tukang Becak di Pakpak Bharat
Sinergi Strategis Mahasiswa dan TNI, Wujud Komitmen Kebangsaan Dalam Menyongsong Masa Depan Bangsa

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:01 WIB

Polsek Dawuan,Lakukan pengamanan Ibadah Paskah Kamis Putih di Gereja Kristen Jemaat Bethesda

Kamis, 17 April 2025 - 23:51 WIB

Jalin sinergi, Kapolres Majalengka sambut kunjungana silaturahmi Ketua BAZNAS

Kamis, 17 April 2025 - 23:41 WIB

Bhabhinkamtibmas Polsek Leuwimunding,Giat Patroli dan Sosialisasi TPPO warga di himbau waspada perdagangan orang

Kamis, 17 April 2025 - 18:49 WIB

Semarakkan Hari Bhakti Pemasyarakatan, Rutan Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah

Kamis, 17 April 2025 - 17:12 WIB

Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan ke – 61, Lapas Perempuan Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah Dan Pemeriksaan Kesehatan

Kamis, 17 April 2025 - 13:56 WIB

Lapas Perempuan Medan Bekerjasama Dengan Puskesmas Helvetia Mencegah Penyakit Dini Warga Binaan Pemasyarakatan

Kamis, 17 April 2025 - 04:18 WIB

Diduga Salahgunakan Izin Tinggal, WNA Asal Tiongkok Diamankan Imigrasi Polonia: Kakanwil Sumut Tegaskan Komitmen Tegakkan Hukum Keimigrasian

Kamis, 17 April 2025 - 02:05 WIB

Kolaborasi Antar-Kementerian, KemenHAM Sumut-Kepri Ikuti Entry Meeting Pemeriksaan Laporan BPK RI

Berita Terbaru