Cegah Gangguan Harkamtibmas, Sat Binmas Polres Dairi Beri Himbauan Di Pusat Pasar Sidikalang

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Rabu, 2 Agustus 2023 - 13:39 WIB

40218 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dairi, Sumut Nasionaldetik com.

 

Kapolres Dairi AKBP Reinhard, H. Nainggolan, SH, SIK,MM Melalui Kasat binmas Polres Dairi Iptu Sulthony Saragih Bersama Personil Polres Dairi Melaksanakan sambang dan Patroli untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di seputaran pasar tradisional sidikalang Kabupaten Dairi. Rabu (02/08/2023)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu Kasat Binmas Polres Dairi mengatakan bahwa kegiatan tersebut juga dilakukan memberikan himbauan dengan menggunakan alat pengeras suara kepada masyarakat dan pengendara agar tertib berlalulintas dan memarkirkan kendaraan dengan rapi agar tidak terjadi kemacetan.

Baca Juga :  Tony Andreas, Calon Bupati Muda Dengan Berjuta Prestasi Juga Baik Hati

 

Dan apabila mengalami dan mengetahui gangguan kamtibmas untuk dapat melaporkannya dengan respon cepat melalui layanan call center 110 Polres Dairi.

Baca Juga :  Luar Biasa,Setiap Bulan Suci Ramadhan Smkn Kare Berbagi Takjil

Sementara Itu, Para personil juga Menyampaikan kepada petugas Parkir untuk mengatur parkir kendaraan dengan tertib dan rapi agar tidak terjadi kemacetan lalulintas.

 

Yang mana dalam Kegiatan tersebut Para pengunjung dan pedagang Pusat Pasar Sidikalang merasa aman dan nyaman

 

( Nur kennan Tarigan)

Berita Terkait

Ratusan Warga Binaan Rutan Kelas 1 Medan Laksanakan Sholat Idul Fitri Berjamaah
Berkah Di Jumat Terakhir Ramadhan, Rutan Kelas I Medan Bersama Dirwatkeshab Bagikan Takjil Kepada Masyarakat
Malam Takbiran, Warga Binaan Lapas Perempuan Medan Kumandangkan Takbir Bersama
Personil pos Pam Kadipaten ,pastikan kelancaran Lalu lintas Malam hari
Padal pos Pam terminal Maja,pimpin cek kesiapan petugas
HA. Nuar Erde: Wartawan di IMO Sumut Hadir Bukan Hanya dengan Berita, Tapi Juga dengan Kepedulian
Brigadir Nuryanto gelar buka bersama,dengan Masyarakat dan pengurus DKM Miftahul Jannah
PEMERINTAH KABUPATEN PACITAN JAWA TIMUR, TERNYATA TAK BERNYALI DALAM AMBIL SIKAP TEGAS

Berita Terkait

Senin, 31 Maret 2025 - 09:33 WIB

Finny Fong Klarifikasi Insiden di PT San Xiong Steel, Tawarkan Akomodasi Hotel bagi TKA

Minggu, 30 Maret 2025 - 05:39 WIB

Dugaan Pelanggaran Keimigrasian di PT. San Xiong Steel Indonesia: Ada Permainan di Balik Layar?

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:39 WIB

Kapolres Metro Gandeng Ormas dan Organisasi Kepemudaan Bagikan Bansos Ke Warga

Jumat, 28 Maret 2025 - 01:02 WIB

Perkuat Silaturahmi, Kapolri-Panglima TNI Hadiri Safari Ramadhan di Polda Lampung

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:10 WIB

Pendaptaran Esistensi legalitas lembaga Swadaya Masyarakat Garuda Indonesia Perkasa ( L S M gip ) diKesbangpol Provinsi Lampung

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:07 WIB

Kapolri Tawarkan Sepupu Alm Anumerta Ghalib Jadi Polisi, Keluarga Sambut Baik

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:55 WIB

Momen Haru Kapolri-Panglima TNI Temui Keluarga Alm Anumerta Ghalib, Janji Usut Tuntas

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:47 WIB

Tiba di Rumah Duka Briptu Anumerta Ghalib, Kapolri-Panglima TNI Sampaikan Dukacita Mendalam

Berita Terbaru

Sulsel

Kios Pupuk Desa Ketuan Jual Pupuk Di Atas HET.

Selasa, 1 Apr 2025 - 02:31 WIB