Polres Tanah Karo Jalin Silaturahmi ke Pengurus Moderamen GBKP

- Redaksi

Selasa, 18 Juli 2023 - 14:56 WIB

40297 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo – Untuk tetap menjaga tali silaturahmi, Polres Tanah Karo melakukan kunjungan ke Pengurus Moderamen GBKP, Selasa (18/7/2023) pukul 09.30 WIB. Selain itu, kunjungan jajaran Polres Tanah Karo ke kantor Moderamen GBKP ini juga, sebagai perkenalan dari Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, yang baru menjabat selama sepekan lebih.

 

Kedatangan Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M beserta PJU di Kantor Pengurus GBKP di GBKP Kota Tugu Bambu Runcing, Kabanjahe ini disambut langsung oleh Pdt. Krismas Imanta Barus, M.Th, LM. Dikatakan Kapolres, selain perkenalan silatuhrami antara Polres Tanah Karo dengan GBKP, juga untuk membangun kerja sama kamtibmas di wilayah Kabupaten Karo.

 

“Tentunya ini sebagai awal perkenalan kami selaku Kapolres yang baru. Dari silaturahmi ini, kita berharap pengurus GBKP juga dapat berkolaborasi dengan Polres Tanah Karo untuk menjaga Kamtibmas di Kabupaten Karo,” Kata Kapolres.

 

Selain disambut oleh Ketua Moderamen GBKP, kedatangan jajaran Polres Tanah Karo juga disambut oleh pengurus lainnya di antaranya Sekum Moderamen Pdt. Yunus Bangun dan para Ketua Klasis GBKP. Mendapatkan kunjungan dari orang nomor satu di Polres Tanah Karo beserta jajarannya, pihak Moderamen mengaku siap untuk bekerjasama untuk membangun Kabupaten Karo dan menjaga suasana Kamtibmas.

Baca Juga :  Pangdam Titip Harapan Buat Prajurit di Perayaan Natal Oikumene Kodam I/BB se Wilayah Medan

 

“Tentunya untuk hal yang baik pasti kita dukung. Untuk itu kami dari pengurus Moderamen GBKP bersedia mendukung penuh Polres Tanah Karo dalam penanganan harkamtibmass, di wilayah Tanah Karo,” Kata ketua GBKP.

 

Pada silaturahmi tadi, dari Polres Tanah Karo turut hadir PJU lainnya seperti Kabag Ops Kompol A. Abdillah, S.H, Kabag Log Kompol J. Bangun, Kasat Intelkam AKP Narno. Kemudian Kasat Narkoba AKP Henry Tobing, S.H, dan PS. Kasat Pamobvit Iptu Hendrik Tarigan, S.H.

 

( Nur kennan Tarigan)

Berita Terkait

Presiden Prabowo Buka Apel Kasatwil Polri 2024, Kapolres Simalungun Turut Hadir di Akpol Semarang
Habib Hanif Al Atos: Pilkada Telah Selesai, Mari Jaga Persatuan dan Kesatuan
Pengamanan Unjuk Rasa Warga Desa Rih Tengah di Kantor PT Wampu Electric Power Berjalan Kondusif
Pengamanan Unjuk Rasa Warga Desa Rih Tengah di Kantor PT Wampu Electric Power Berjalan Kondusif
Personil Polres Tanah Karo Gelar Patroli Cooling System Pasca Pilkada 2024
Bhabinkamtibmas Polsek Tigabinanga Bantu Panen Jagung dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Empat Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Personel Satsamapta Polres Tanah Karo Tingkatkan Pengaturan Lalin di Kota Kabanjahe, Wujudkan Kamseltibcarlantas

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:21 WIB

Ketua AJO-L Tanggamus bereaksi Terkait Pembagian Zonasi Oleh Apdesi Tanggamus

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:52 WIB

Polda Lampung Tahan 2 Tersangka Korupsi Penyimpangan Dana BUMAKAM di Tulang Bawang

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:40 WIB

27 November 2024 Sudah Berlalu,Aries Sandi Supriyanto Menang Pilkada Pesawaran Satu Putaran,FK-WKP Berharap Bisa Diterima Semua Pihak

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:21 WIB

Warga Bandar Agung suoh Menjerit ,keluhkan Luapan Air Sungai Yang Tak Kunjung Ada Perhatian

Selasa, 10 Desember 2024 - 10:00 WIB

Polda Lampung Tegaskan Tidak Ada Penolakan Laporan Masyarakat, Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas

Senin, 9 Desember 2024 - 12:32 WIB

Brimob Polda Lampung Siaga Hadapi Cuaca Buruk, Personel dan Peralatan Disiapkan

Senin, 9 Desember 2024 - 12:22 WIB

Tindakan Tegas Kepolisian Di perlukan Untuk memenuhi rasa keadilan masyarakat

Senin, 9 Desember 2024 - 12:14 WIB

Ditreskrimum Polda Lampung Raih Penghargaan Top of News atas Pengungkapan Kasus Penipuan Petani Senilai Rp10 Miliar

Berita Terbaru