Diduga PT. Indonesia Royal Paper Mencaplok JTU , Polres Jombang Serius Menangani Kasus Ini

- Redaksi

Jumat, 9 Juni 2023 - 06:22 WIB

40382 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Jombang, Nasionaldetik.com – Kali ini Polres Jombang nampaknya tidak main-main dalam menangani kasus PT. Indonesia Royal Paper, buktinya sampai saat ini proses masih terus berlanjut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski sebelumnya, Kasat Reskrim polres Jombang AKBP Aldo, saat dikonfirmasi awak media ini melalui sambungan WhatsApp tidak merespon.

Kini, setelah santer diberitakan, Kasatreskrim AKBP Aldo, akhirnya dengan tegas mengatakan, terkait kasus tersebut, pihaknya sudah memanggil beberapa pihak dari PT. Indonesia Royal Paper.

“Pihak IRP sudah datang ke Polres, tapi masih dijadwalkan ulang untuk yang datang bagian menangani limbah,” ujarnya.

Baca Juga :  Pembagian BLT- DD Desa Rejoagung Kecamatan Ploso Dengan Lancar

AKBP Aldo juga mengungkapkan, dari tipidter Polres Jombang sudah melakukan koordinasi dengan pihak Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Jombang.

“Uji lab sampel limbah yang diambil di lokasi juga sudah diajukan ke DLH Kabupaten,” tegasnya.

Ketika disinggung soal terkait adanya dugaan pencaplokan tanah JUT Desa Daditunggal, AKB Aldo menegaskan pihaknya hanya diperintahkan Kasubdit Tipidter Polda Jatim untuk fokus terhadap persoalan limba saja.

“Waduh mas saya diprintahkan subdit tipiter untuk mengecek terkait limbah,” tegasnya.

Sementara, Kasubdit Tipidter Polda Jatim AKBP Wahyu Hidayat, ketika dikonfirmasi terkait pencaplokan JUT tersebut, Ia mempersilahkan awak media ini untuk menyampaikan ke Kasatreskrim Jombang.

Baca Juga :  Babinsa Koramil Sambi Latih PBB Santri Ponpes Al Fatah

“karena itu sudah satu kesatuan rangkaian,” pungkasnya.

Setelah hal itu disampaikan, Kasatreskrim Jombang AKBP Aldo, menerima informasi atau aduan tersebut, dan siap untuk memperoses lebih lanjut.

Masyarakat tentunya sangat berharap kepada pihak-pihak terkait baik Polda Jatim maupun Polres Jombang agar benar-benar serius memproses kasus ini, dan memberikan tindakan tegas sesuai dengan undang-undang yang berlaku. Dikutip dari memo & Krindo (Edi/Red)

Berita Terkait

642 Personel Polres Kendal Siap Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024
Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang dan Pilkada di Brebes, Wakapolres Sampaikan Pesan Kamtibmas
Pastikan Kesehatan Para Tahanan, Ini Yang Dilakukan Sat Tahti Polres Brebes
Catatan Hari Sumpah Pemuda 2024 – Oleh Gus Faiz Ketua Karang Taruna Kecamatan Tembelang
450 Milyar Uang Korupsi Perkebunan Sawit Sumatra Disita, PNIB : Usut Tuntas Dugaan Dananya Mengalir ke Kelompok Wahabi Khilafah
PNIB : Stop Bawa Bawa Agama Dalam Kampanye, Pilkada Memilih Pemimpin Pelayan Rakyat Bukan Pemimpin Agama
PNIB : Jamah Islamiyah Menyatakan Bubar, Tetap Waspada Bahaya Khilafah Wahabi Terorisme yang Justru Lebih Radikal dan Intoleran
PNIB : Waspada! Polemik Nasab Habib Syiah dan Salafi Wahabi Pemecah Belah Umat Islam Tradisional & Kedaulatan Bangsa
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 13:01 WIB

Dukung Program Makan Bergizi gratis Kodim 0205/Tanah Karo Laksanakan Makan gratis di SD 045954 Nangbelawan Kabupaten Karo

Jumat, 17 Januari 2025 - 12:44 WIB

Polres Tanah Karo Ungkap Kasus Perdagangan Anak, Empat Tersangka Ditahan

Jumat, 17 Januari 2025 - 11:07 WIB

Polres Tanah Karo Ungkap Kasus Perdagangan Anak, Empat Tersangka Ditahan

Jumat, 17 Januari 2025 - 07:02 WIB

Keluarga Warga Binaan dan Warga Sekitar Bagikan 500 Paket Sembako Dari Bapak Agus Andrianto Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan

Kamis, 16 Januari 2025 - 08:59 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Munte Sambangi Petani Jagung dalam Patroli Dialogis

Rabu, 15 Januari 2025 - 13:26 WIB

Polres Tanah Karo Ungkap Lagi Kasus Narkotika di Tigandreket

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:19 WIB

Polsek Tigabinanga Ciptakan Suasana Kondusif di Desa Simolap Jelang Pelantikan Bupati

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:12 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tigapanah Sambangi Petani, Ajak Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terbaru