Ketua Yayasan Real Action Bandung Resmikan Penempatan Rumah Baru Lansia Sebatangkara Mak Entut

- Redaksi

Minggu, 4 Juni 2023 - 18:47 WIB

40108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tasikmalaya

Ketua Yayasan Real Action Bandung (@realaction_rab) Egi Sugiharto, meresmikan penempatan rumah baru seorang Ibu lanjut usia (Lansia) yang hidup sebatangkara, Mak Entut di Kampung Berekat RT 08 RW 01 Dusun Ganda Mekar, Desa Cikapinis Kecamatan Karang Nunggal, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peresmian yang ditandai dengan doa bersama dan pengguntingan pita warna merah yang melintang depan pintu masuk oleh Mak Entut tersebut, turut disaksikan Kepala Desa Cikapinis Aziz bersama perangkatnya, Minggu (04/06/2023).

Baca Juga :  Satgas Buaya Putih Edukasi Kebersihan Anak Pedalaman Mulai dengan Cuci Tangan

“Dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim, rumah Mak Entut ini diresmikan, semoga berkah, Aamiin Ya Robbal Allamiin,” ujar Egi Sugiharto disusul pengguntingan pita oleh Mak Entut.

Dalam kesempatan itu, Egi menjelaskan, rumah berukuran 6×6 meter tersebut direnovasi (bedah rumah) sejak Rabu 17 Mei 2023 lalu.

“Biaya pembangunannya ditanggung oleh Bang Ferdy Sanjaya Sembiring. Sebelumnya, bangunan yang lama berada di sebelah sana atau di lahan kakaknya, lalu setelah dirubuhkan, kita dirikan di tempat yang baru dilahan seluas 6 x 6 meter ini,” terangnya.

Baca Juga :  Dewan Pers Larang PWI Tempati Gedung dan Gelar Uji Kompetensi Wartawan

Rumah Mak Entut ini, tambah Egi, adalah rumah yang kesekian jumlahnya di bedah atau direnovasi oleh penggiat sosi asal Sumatera Utara itu di Tasikmalaya, Jawa Barat.

“Semoga dengan rumah yang sangat layak huni ini, Mak Entut lebih bahagia menjalani hari harinya, lebih nyaman dan lebih berkah, Aamiin,”pungkas Egi Sugiharto

Sementara itu, Kepala Desa Cikapinis Aziz mengungkapkan rasa terimakasihnya karena warga nya dibantu lagi Ferdy Sembiring. Beliau mendoakan Ferdy diberikan Allah kesehatan dan limpahan rezeki.(red)

Berita Terkait

Rafik : Menteri Berkinerja Buruk Layak di Reshuffle
Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
Terjaga Kebersihannya, Pasiter Kodim 0505/JT Monitoring Dapur Khusus MBG
Pangkoopsud I Hadiri Family Gathering Angkasa Shooting Club dan Peresmian Lapangan Tembak VIP Djamsuri 
BEM PTNU Se-Nusantara Apresiasi 100 Hari Kinerja Prabowo: Langkah yang tepat telah diambil
Ditunjuk sebagai Waka Satgas Percepatan Hilirisasi dan Ketahanan Energi Nasional, Menteri Nusron Siap Sukseskan Asta Cita Presiden Prabowo Subianto
Kunjungan Kerja Danrem 051/Wijayakarta di Makodim 0505/JT
Mentri Agraria dan Tata Ruang Nusron Wahid Tekan kan Kepada Jajarannya Layani Pengaduan Dengan Sepenuh Hati

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 16:38 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Operasi Penindakan Knalpot Brong yang Meresahkan Masyarakat

Senin, 20 Januari 2025 - 19:16 WIB

Sat Reskrim Polres Simalungun Respon Cepat Aduan Masyarakat, Selidiki Dugaan Tambang Ilegal di Bandar

Kamis, 2 Januari 2025 - 08:14 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Upacara Kenaikkan Pangkat 47 Personel dan Wisuda 4 Personel Purna Bakti

Selasa, 10 Desember 2024 - 14:26 WIB

Quick Response Sat Reskrim Polres Simalungun Lakukan Penyelidikan Tangkahan Batu Padas di Kebun PTPN IV

Minggu, 24 November 2024 - 12:52 WIB

Karya Bhakti Bersihkan Fasos dan Fasum, Koramil 07/Cipayung Giat Bersihkan Masjid.

Jumat, 22 November 2024 - 16:29 WIB

Dr. Ipong Hembing Putra Resmi Jadi Ketua Dewan Penasehat PWO Dwipa

Jumat, 22 November 2024 - 10:12 WIB

Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Kadiv Humas Beri Apresiasi Berangkatkan Personel dan Media Ibadah Umroh

Selasa, 19 November 2024 - 13:44 WIB

Dandim 0207/Simalungun Pimpin Upacara Korps Raport Sertijab Danramil 

Berita Terbaru

JAKARTA

Rafik : Menteri Berkinerja Buruk Layak di Reshuffle

Rabu, 22 Jan 2025 - 18:05 WIB

MEDAN

Asuransi Sequislife Digugat Wanprestasi

Rabu, 22 Jan 2025 - 17:49 WIB