Joseph Tarigan Tutup Acara Perkemahan Sabtu Minggu Di Yayasan Perguruan Immanuel Kabanjahe

Nur Kennan Br. Tarigan

- Redaksi

Senin, 29 Mei 2023 - 13:48 WIB

40268 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Karo Sumut-Nasionaldetik-com.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Minggu, 28/5/2023 bertempat di lapangan Yayasan Perguruan Immanuel, Joseph Tarigan tutup acara perkemahan sabtu minggu ( persami) yang di wakili Jikonia Barus SPd selaku pembina gugus depan. Persiapan, selain menutup kakak pelatih yang akrab di panggil kak JK ini juga melantik 12 anggota Pramuka penegak yang sudah di kukuhkan malam tadi, yang di tandai dengan penyiraman air bunga. Juga melantik ke dua belas anggotanya sebagai penegak Bantara.

 

Dimana ke dua belas anggotanya ini sudah menyelesaikan syarat kecakapan umum dengan baik selama 3 bulan lalu. Dalam sambutannya Jikonia Barus SPd mengatakan tetap semangat latihan.

 

Selain sudah sah menjadi anggota Pramuka terlebih adik adik sudah di lantik menjadi penegak Bantara bukan hal yang mudah melaksanakan tugas dan tanggung jawab

Baca Juga :  Ganjar Didukung Eks Sekjen Kemhan Era Prabowo

sebagai seorang pramuria penegak Bantara, karena apa di pundak kalian ada tugas baru yang harus selaras dengan perilaku.

 

Ucapkan dan perbuatan yang baik dan harus beda dengan Pramuka yang lain. Di akhir upacara juga memberikan apresiasi kepada kedua Pramuka penegak yaitu Wella br Ginting, dan Jerin Kikin Sembiring memberikan cindera mata.

 

Karena keduanya selain dia sudah menyelesaikan tugas dengan baik mereka juga selalu hadir dan rajin, meski terkadang yang lain terkadang jarang latihan. Keduanya masih tetap semangat dan selalu mensuport teman teman yang lain untuk tetap hadir dan latihan.

Baca Juga :  Polres Tanah Karo Turut Berpartisipasi dalam Kegiatan Donor Darah Sambut HUT TNI ke-79 di Makodim 0205/TK

 

Tetap semangat berlatih nantinya sesuai dengan jadwal yang sudah kita tentukan ujarnya. Di sisi lain Karta Kartianus Sembiring salah satu guru sekaligus pembina dari Smk Immanuel 1 menyampaikan pesan di akhir upacara mengatakan, masih banyak yang harus kita laksanakan.

 

Salah satunya kita akan melaksanakan even besar nantinya yang di rencanakan Oktober mendatang, nah dalam hal ini perlu kita persiapkan segala sesuatunya dengan baik dan rancangan yang matang agar program dan tujuan kita bisa terlaksana dengan baik nantinya. Itu harapan saya mewakili ke tiga sekolah yang ada di yayasan Perguruan Immanuel ini, ucapnya.

 

( Nur kennan Tarigan)

Berita Terkait

Kanwil Ditjenpas Sumut Bersinar di IPPAFest 2025: Raih Dua Penghargaan Bergengsi
Polda Sumut Dukung Peresmian Masjid Jabaltsur Almusannif di Desa Penampen, Menjadi Simbol Persatuan dan Toleransi
Ketahanan Pangan Jadi Bukti Pembinaan Nyata di Lapas, Kalapas Narkotika Samarinda Nikmati Hasil Panen Bersama Warga Binaan
AIPDA Destian Ady Prayogo, S.H. Gelar Konseling dan Trauma Healing untuk Korban Tanah Bergerak di Desa Mendala
Borong Penghargaan, Kanwil Ditjenpas Sumut Mendapatkan 2 Piagam Sekaligus di Penutupan IPPAFest 2025
Rutan Perempuan Kelas II A Medan Gelar Razia Insidentil untuk Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif
Dekatkan Diri ke Masyarakat, Polsek Tigapanah Gelar Program Sapa Warga di Desa Dolatrayat
Polsek Juhar Gencarkan Sosialisasi Narkoba dan Tertib Berlalu Lintas di Kalangan Pelajar